Mengenal PAFI (Perkumpulan Ahli Farmasi Indonesia) Halmahera Tengah
Mengenal PAFI (Perkumpulan Ahli Farmasi Indonesia) Halmahera Tengah (Foto : https://pafihalmaheratengah.org/) |
GO-SINARBULAN.COM - Tahukah anda apa itu PAFI? PAFI singkatan dari Perkumpulan Ahli Farmasi Indonesia. PAFI merupakan organisasi profesi yang menghimpun para ahli farmasi. PAFI telah berdiri di beberapa daerah, termasuk Halmahera Tengah.
Khusus untuk Halmahera Tengah, PAFI merupakan organisasi profesi yang tentunya menghimpun para ahli farmasi di wilayah Halmahera Tengah, Maluku Utara. Organisasi ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi dan profesionalisme anggotanya melalui berbagai kegiatan seperti pelatihan, seminar, dan workshop. PAFI Halmahera Tengah juga aktif dalam kegiatan sosial, seperti penyuluhan kesehatan kepada masyarakat dan bakti sosial.
Secara khusus, PAFI Halmahera Tengah berperan penting dalam mendukung pelayanan kesehatan di daerah ini, mengingat wilayah Halmahera Tengah yang memiliki tantangan geografis dan keterbatasan infrastruktur kesehatan. Dengan adanya PAFI, diharapkan pelayanan kesehatan, khususnya yang terkait dengan farmasi, dapat lebih optimal dan merata. Selain itu, PAFI Halmahera Tengah juga bekerja sama dengan pemerintah daerah dan institusi kesehatan lain untuk meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan dan edukasi farmasi kepada masyarakat.
TUJUAN PAFI:
- Mewujudkan Masyarakat Adil dan Makmur berdasarkan Pancasila dan UUD 1945
- Mewujudkan Derajat Kesehatan yang Optimal bagi Masyarakat Indonesia
- Mengembangkan dan meningkatkan Pembangunan Farmasi Indonesia
- Meningkatkan Kesejahteraan Anggota
Demikian informasi singkat seputar PAFI Halmahera Tengah. Untuk informasi yang lebih detil terlait PAFI Halmahera Tengah tersebut dapat diakses melalui link https://pafihalmaheratengah.org/
Semoga Bermanfaat🙏
Sumber : https://pafihalmaheratengah.org/
Post a Comment for "Mengenal PAFI (Perkumpulan Ahli Farmasi Indonesia) Halmahera Tengah"